Pramuka

Pramuka sebagai salah satu kegiatan ekstrakurikuler di sekolah sangat relevan sebagai wadah penanaman nilai karakter. Nilai karakter yang dapat dikembangkan melalui kegiatan kepramukaan adalah sebagai berikut: religius, jujur, toleransi, disiplin, kerja keras, kreatif, mandiri, demokratis, rasa ingin tahu, semangat kebangsaan, cinta tanah air, menghargai prestasi, bersahabat/komunikatif, cinta damai, gemar membaca, peduli lingkungan, peduli sosial, dan tanggung jawab. Berikut keterampilan kepramukaan yang dapat membentuk karakter peserta didik, termasuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan.

Berbagai pihak yang sepatutnya terlibat dalam kegiatan ekstra kurikuler pramuka adalah kepala sekolah, wakil kepala sekolah urusan kesiswaan, guru pembimbing ekstra kurikuler pramuka, komite sekolah, pengawas sekolah dan orang tua siswa. Berbagai bentuk keterlibatan berbagai pihak tersebut dapat bertanggung jawab sebagai berikut:

  1. Kepala Sekolah Sebagai Ketua Mabigus.
  2. Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan
  3. Pembimbing Kegiatan Ektra Kurikuler Pramuka sebagai Ketua Gugus Depan Pramuka
  4. Pengawas Sekolah
  5. Komite Sekolah.
Share on facebook
Share on twitter
Share on telegram
Share on whatsapp

Agenda Sekolah

Rabu, 20 Desember 2023
Pengambilan Rapor Pendidikan PA...
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Jumat, 26 Januari 2024
Test Agenda
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik

Temukan Kami

Nikmati Cara Mudah dan Menyenangkan Ketika Membaca Buku, Update Informasi Sekolah Hanya Dalam Genggaman

Hubungi kami di : 081381997885

Kirim email ke kamimtsdarunnaimyapia@gmail.com

Temukan Kami

Nikmati Cara Mudah dan Menyenangkan Ketika Membaca Buku, Update Informasi Sekolah Hanya Dalam Genggaman